Resep Puding rainbow oleh Susan Mellyani
Inilah cara membuat Puding rainbow. Resep Puding rainbow yang ditulis Susan Mellyani bisa disajikan .
Resep Puding rainbow
Porsi:
Bahan-bahan
- bahan bening??
- 1 bungkus agar2 swallow plain
- 130 g gula pasir
- 1 liter air
- secukupnya pewarna makanan
- bahan putih??
- 1 bungkus agar2 swallow plain
- 2 sct susu kental manis putih
- 1 sct santan kara 65ml
- 1 liter air
- 120 g gula pasir
Langkah
-
Aduk bahan bening di 1 panci,aduk rata,di panci terpisah campur bahan putih,aduk rata lalu didihkan bersamaan di panci berbeda
-
Setelah mendidih kecilkan api yg plg kecil sekali,hanya untuk menjaga agar panci tetap panas dan adonan tdk cpt mengeras
-
Siapkan cetakan atau cup agar,tuang lapisan putih 3 sdm/cup,biarkan hingga set,aku di kipasin pake kipas angin biar cpt set ???? tes colek pake jari yah,jika sdh tdk menpel di jari tanda agar sdh berkulit,oh iya sekali2 di aduk yah bahan yg msh di pancinya
-
Ambil secukupnya adonan bening lalu beri pewarna makanan secukupnya,aduk rata lalu tuang ke atas lapisan putih td 3 sdm/cup,biarkan set
-
Setelah set,tuang lg bahan putih td yah 3 sdm/cup,lakukan hingga semua adonan hbs dgn si selang seling warnanya,bahan putih di tuang setelah lapisan warna yah,begitu trs smpe hbs,masukan di kulkas dan sajikan jika sdh dingin ??
-
NOTE: jika menggunakan loyang,tinggal di sesuaikan aja yah takaran/lapisnya hrs sama jd naanti rata lapisannya ??
Itulah Resep Puding rainbow, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Puding rainbow diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding rainbow Oleh Susan Mellyani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding rainbow Oleh Susan Mellyani dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2015/01/resep-puding-rainbow-oleh-susan-mellyani.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.