Resep Roti pandan lowcarb Dari Murtie kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti pandan lowcarb Dari Murtie kitchen
  • Resep Roti pandan lowcarb oleh Murtie kitchen

    Berikut ini resep cara membuat Roti pandan lowcarb. Resep Roti pandan lowcarb yang ditulis Murtie kitchen cukup untuk .



    resep masakan Roti pandan lowcarb


    Resep Roti pandan lowcarb


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 200 gr tepung ketobetic
    2. 1 telor
    3. 100 ml air
    4. 3 diabetasol
    5. 3 sdm butter
    6. 1/2 bungkus fermifan
    7. 1/2 sdt pelembut roti
    8. secukupnya pasta pandan
    9. keju parut bisa untuk isian dan taburan
    10. olesan
    11. 1 kuning telur

    Langkah

    1. Aduk semua bahan uleni kalis trus diamkan sampe mengembang

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Bentuk sesuai selera boleh diberi isi keju parut lalu diamkan lagi sampe mengembang

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Oles dgn kuning telur taburi keju

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Siap dipanggang selama 30 menit an suhu 180 an cek kematangan pokoknya sesuai oven masing masing ya

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Roti pandan lowcarb, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Roti pandan lowcarb diatas, klik pada tombol print dibawah ini


    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti pandan lowcarb Dari Murtie kitchen diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Roti pandan lowcarb Dari Murtie kitchen dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2015/08/resep-roti-pandan-lowcarb-dari-murtie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.