Resep Garang Asem Pedas ala-ala Kiriman dari annissakul

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Garang Asem Pedas ala-ala Kiriman dari annissakul
  • Resep Garang Asem Pedas ala-ala oleh annissakul

    Dibawah ini adalah resep masakan Garang Asem Pedas ala-ala. Resep Garang Asem Pedas ala-ala yang ditulis annissakul bisa jadi 2 porsi.



    gambar untuk resep makanan Garang Asem Pedas ala-ala


    Resep Garang Asem Pedas ala-ala


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 gr Ayam
    2. 10 buah cabe setan
    3. 3 buah bawang merah
    4. 3 siung bawang putih
    5. 2 lbr daun salam
    6. 1 buah tomat
    7. 1 ruas laos
    8. sedikit gula pasir
    9. secukupnya garam
    10. secukupnya air

    Langkah

    1. Cuci bersih ayam, rebus terlebih dahulu, lalu setelah air mendidih angkat ayam dah tiriskan.

    2. Iris tipis Bawang merah, bawang putih, cabe setan. Laos nya di geprek saja

    3. Siapkan penggorengan, masukkan minyak sayur kurleb 2 sdm. Masukkan ayam yg telah ditiriskan, goreng sebentarrrr saja,

    4. Lalu tumis bumbu" yang telah di iris bersama dengan ayam, tak lupa juga laos dan daun salamnya,

    5. Lalu tambahkan air secukupnya, garam, gula dan irisan tomat.

    6. Masak hingga airnyaenyusut, chek rasa klo sudah pas boleh di angkat.

    7. Garang aseam pedas ala" pun siap dihidangkan. Selamat mencoba...




    Demikianlah Resep Garang Asem Pedas ala-ala, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Garang Asem Pedas ala-ala diatas, klik pada tombol print dibawah ini


    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Garang Asem Pedas ala-ala Kiriman dari annissakul diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Garang Asem Pedas ala-ala Kiriman dari annissakul dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2016/01/resep-garang-asem-pedas-ala-ala-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.