Resep Kue kering Sus Keju Dari Ibu Isnanovia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue kering Sus Keju Dari Ibu Isnanovia
  • Resep Kue kering Sus Keju oleh Ibu Isnanovia

    Inilah resep memasak Kue kering Sus Keju. Resep Kue kering Sus Keju yang ditulis Ibu Isnanovia bisa disajikan 2 porsi.



    resep masakan Kue kering Sus Keju


    Resep Kue kering Sus Keju


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 100 gr margarin
    2. 250 ml air
    3. 1/4 sdt garam
    4. 125 gr tepung
    5. 100 gr keju parut
    6. 1/4 sdt baking powder
    7. 3 btr telur

    Langkah

    1. Rebus air, margarine, garam sampai mendidih.matikan api.

    2. Masukkan tepung aduk rata Dan nyalakan api kecil sampai kalis (tidak menempel di wajan atau tekstur mirip mashed potato)kemudian matikan api. Diamkan sampai adonan dingin

    3. Campur adonan yg sudah dingin dengan telur sedikit demi sedikit. Masukkan keju parut Dan baking powder.

    4. Masukkan adonan ke dalam plastik segitiga yg diujungnya diberi spuit. Cetak adonan

    5. Panggang selama 200C selama 15 mnt pertama kemudian turunkan suhu 130C Selama 30 mnt (supaya kuenya kering merata)

    6. Jangan lupa simpan di toples rapat ya??




    Demikianlah tadi Resep Kue kering Sus Keju, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Kue kering Sus Keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini


    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue kering Sus Keju Dari Ibu Isnanovia diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Kue kering Sus Keju Dari Ibu Isnanovia dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2016/01/resep-kue-kering-sus-keju-dari-ibu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.