Resep Opor ayam khas palembang praktis oleh Holiva Palembang
Berikut ini resep masakan Opor ayam khas palembang praktis. Resep Opor ayam khas palembang praktis yang ditulis Holiva Palembang cukup untuk .
Resep Opor ayam khas palembang praktis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg ayam, bisa ayam kampung
- 1 bks bumbu opor bubuk cap bunga mawar yg sedeng
- 1 genggam bawang putih
- 1 genggam bawang merah
- 1/2 cm jahe
- Sejemput gula pasir
- 1/4 jempol asam jawa, ambil airnya
- Klo mau d tambah kelapa goreng boleh, segenggam ja
- Santan kelapa dri 2 buah kelapa
- 1/2 kg kentang
Langkah
-
Rebus ayam setengah empuk, angkat.
-
Haluskan semua bumbu kcuali asm jw, gula, stelah bumbu halus masukn bumbu mawar lalu d ulek
-
Tumis semua bumbu, masukan santan sedikit lalu aduk, masukan kentang,masukan lagi santan sdikit aduk, masukan ayam aduk, masukan semua santan, d aduk,. Masukan air asem jw, tambah gula pasir.
-
Di aduk jgan smpai berhenti sampe santan mendidih. Masak smpai kental.
-
Opor siap d sajikn.
Itulah tadi Resep Opor ayam khas palembang praktis, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Opor ayam khas palembang praktis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Opor ayam khas palembang praktis Dari Holiva Palembang diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Opor ayam khas palembang praktis Dari Holiva Palembang dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2016/01/resep-opor-ayam-khas-palembang-praktis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.