Resep Martabak manis teflon,coklat lumer oleh Ayanti
Dibawah ini adalah resep Martabak manis teflon,coklat lumer. Resep Martabak manis teflon,coklat lumer yang dishare oleh Ayanti dapat disajikan .
Resep Martabak manis teflon,coklat lumer
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram tepung terigu
- 3 sdm margarin
- 1/4 sdt baking soda
- 1/4 sdt baking powder
- 1 butir telur
- 1 sct Vanilli (saya pake merk mobil)
- 3 sdm gula pasir
- 200 ml air
- bahan untuk tabur
- 5-6 sdm dark coklat yg udah di parut untuk taburan/ bisa pake mises
- Secukupnya Margarin untuk oles
- Secukupnya Gula pasir untuk tabur pada saat setengah matang
Langkah
-
Blander / campur manual, telur, vanilli, baking soda dan baking powder serta gula. Aduk rata, tambahkan margarin. Terahir masukkan tepung terigu dan tambahkan air.
-
Siapkan teflon, saya pake HappyCall. Masak kurang lebih 5-7 menit.
-
Oh ya bu ibu, pada saat setengah matang,taburi dengan gula pasir secukupnya. Tergantung selera, tapi ndak usah banyak" juga. Nanti malah enek.
-
Lalu setelah matang, angkat. Beri olesan margarin sampai rata. Lalu beri taburan meses, karna meses abis. Saya pake dark coklat yg udah d parut, bisa juga kl ibu" kreatif isianya bisa di ganti dengan yang lain,seperti jagung, pisang,keju dll hehe.
-
Potong" sesuai selera, dan siap untuk di hidangkan.
-
Terimakasih, Happy Cooking Bu ibu...??????
Demikianlah tadi Resep Martabak manis teflon,coklat lumer, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Martabak manis teflon,coklat lumer diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak manis teflon,coklat lumer By Ayanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak manis teflon,coklat lumer By Ayanti dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2016/03/resep-martabak-manis-tefloncoklat-lumer.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.