Resep Cumi Asin Cabe Ijo Dari Firda Faulia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cumi Asin Cabe Ijo Dari Firda Faulia
  • Resep Cumi Asin Cabe Ijo oleh Firda Faulia

    Inilah resep memasak Cumi Asin Cabe Ijo. Resep Cumi Asin Cabe Ijo yang dibuat oleh Firda Faulia dapat disajikan .



    resep masakan Cumi Asin Cabe Ijo


    Resep Cumi Asin Cabe Ijo


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 bungkus Cumi Asin
    2. Cabai Rawit Ijo
    3. Cabai Rawit merah
    4. 1 Buah Tomat
    5. 4 Siung Bawang Merah
    6. 3 Siung Bawang Putih
    7. 1 Sachet Saus Tiram

    Langkah

    1. Siapkan Cumi Asin (Sudah Di rebus terlebih Dahulu)

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Iris Cabai, Bawang Merah dan Bawang Putih

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Iris tomat

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Masukan cumi yang sudah direbus tadi ke wajan penggorengan (Tumis hingga tidak meletup2 lagi)

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Masukan Cabai, Bawang Merah dan Bawang putih tumis hingga Harum Lalu masukan Tomat

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Masukan Saus Tiram dan Gula Putih

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Masak hingga Matang

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Lalu Hidangkan

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Cumi Asin Cabe Ijo, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cumi Asin Cabe Ijo diatas, klik pada tombol print dibawah ini


    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi Asin Cabe Ijo Dari Firda Faulia diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cumi Asin Cabe Ijo Dari Firda Faulia dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2016/04/resep-cumi-asin-cabe-ijo-dari-firda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.