Resep Japanese Keto Cheese Cake oleh @DapoerUmmuHana
Inilah resep memasak Japanese Keto Cheese Cake. Resep Japanese Keto Cheese Cake yang dibuat oleh @DapoerUmmuHana dapat disajikan 2 loyang 15cm.
Resep Japanese Keto Cheese Cake
Porsi: 2 loyang 15cm
Bahan-bahan
- Bahan A:
- 250 gram cream cheese
- 75 gram butter
- 100 ml whipcream
- 4 kuning telur
- 100 gram tepung almond
- Bahan B:
- 4 putih telur
- 5 tetes stevia
- 1/2 sdt cream of tartar / air lemon
- 1/4 sdt garam
Cara Membuat
-
Campur creamcheese, whipcream, dan butter jadi 1.. masak diatas api kecil, aduk sampai rata.. setelah lembut, angkat.. biarkan uapnya hilang.. masukkan tepung almond, sedikit demi sedikit, aduk rata.. baru masukkan kuning telur satu per satu, aduk
-
Kocok putih telur di wadah lain demgam garam, air lemon, stevia sampai berjejak (kalau diangkat mixernya membentuk paruh butung)
-
Ambil 1/3 adonan, campurkan ke adonan bahan A, aduk balik.. lalu masukkan semua ke kocokan putih telur, aduk balik sampai rata
-
Masukkan ke dalam loyang anti lengket... panggang dalam oven api sangat kecil sekitar 140-150 derajat dengan cara au bain marie selama kurang lebih 2 jam-an
-
Saya beri topping cokalt dari lelehan dark choco 90%..
-
Loyang satunya nyoba pake crust dari brownies yg gosong.. hehehe
Demikianlah Resep Japanese Keto Cheese Cake, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Japanese Keto Cheese Cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Japanese Keto Cheese Cake - @DapoerUmmuHana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Japanese Keto Cheese Cake - @DapoerUmmuHana dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2016/12/resep-japanese-keto-cheese-cake.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.