Resep Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning) Karya Dapur Clara Food

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning) Karya Dapur Clara Food
  • Resep Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning) oleh Dapur Clara Food

    Inilah resep memasak Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning). Resep Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning) yang ditulis Dapur Clara Food bisa disajikan .



    resep makanan Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning)


    Resep Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Ikan tenggiri potong sesuai selera
    2. Daun jeruk
    3. Daun pandan
    4. Serei geprek
    5. 2 bh tomat iris kotak
    6. 10 cabe rawit utuh
    7. secukupnya Garam dan penyedap
    8. Bumbu dihaluskan :
    9. 10 btr bawang merah
    10. 4 btr bawang putih
    11. Cabe rawit sesuai selera pedes sy biasa pake 10-20
    12. 2-3 bj kemiri goreng tlbh dlu
    13. 1 ruas kunyit
    14. 2 bh tomat

    Cara Membuat

    1. Panaskan wajan dengan sedikit minyak,masukkan daun pandan,daun jeruk,serei geprek hingga berbau harum baru masukin bumbu halus aduk2 hingga bumbu matang

    2. Beri garam,penyedap masukkin ikan aduk lagi hingga tercampur rata dgn bumbu,tutup sebentar

    3. Beri air 1gls tutup lagi tunggu sampai ikan matang msukin tomat dan cabe utuh,jika bumbu sdh mengental angkat dan siap disajikan




    Demikianlah tadi Resep Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning), Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning) diatas, klik pada tombol print dibawah ini


    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning) Karya Dapur Clara Food diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tenggiri Tumis Kuning (Bumbu kuning) Karya Dapur Clara Food dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2017/06/resep-tenggiri-tumis-kuning-bumbu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.