Resep Kolak pisang + biji salak kuah durian oleh Vita Murtiani
Berikut ini adalah resep Kolak pisang + biji salak kuah durian. Resep Kolak pisang + biji salak kuah durian yang dibuat oleh Vita Murtiani dapat disajikan .
Resep Kolak pisang + biji salak kuah durian
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr tepung ketan putih rose brand
- 100 gr tepung beras putih rose brand
- 100 gr gula pasir
- 1/2 butir gula aren (sisir)
- 1 bks vanili
- 2 lembar daun pandan
- 3 buah pisang
- sedikit garam
- sesuka hati SKM
- 1 bgks santan kara 65ml
- 2-5 sendok daging durian
Cara Membuat
-
Campur kan dalam satu wadah tepung beras dan tepung ketan. Beri sedikit gula aren dan gula pasir + air lalu campur sampai kalis.
-
Setelah itu buat bulatan" kecil.
-
Didihkan air. Masukkan biji salak td ke dalam air mendidih. Tunggu hingga melayang".
-
Setelah itu masukkan daun pandan, gula pasir, gula aren dan sedikit garam dan vanilli
-
Tambahkan daging durian 3-5 sendok. Aduk rata. Tunggu hingga mendidi
-
Aduk sampai larut. Masukkan pisang.. Stelah itu masukkan santan. Aduk terus agar tdk pecah. Sampai mendidih.
-
Setelah mendidih angkat dan sajikan. Beri susu kental manis biar lebih enaaakkkk..
-
Selamat mencoba
Itulah Resep Kolak pisang + biji salak kuah durian, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kolak pisang + biji salak kuah durian diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kolak pisang + biji salak kuah durian By Vita Murtiani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kolak pisang + biji salak kuah durian By Vita Murtiani dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2017/11/resep-kolak-pisang-biji-salak-kuah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.