Resep Lapis tepung beras oleh Genika yulia
Inilah cara memasak Lapis tepung beras. Resep Lapis tepung beras yang dibuat oleh Genika yulia bisa disajikan .
Resep Lapis tepung beras
Porsi:
Bahan-bahan
- 275 gr tepung beras
- 100 gr tepung sagu
- 300 gr gula pasir (aku 250 gr)
- 1 sdt garam
- 1,5 ltr santan
- 3 lembar daun pandan
- secukupnya pasta mocca
- secukupnya pasta pandan
Langkah
-
Masak santan & daun pandan aduk2 sampai mendidih, sisihkan & dinginkan.
-
Dalam wadah campur tepung beras, sagu, gulpas, garam, sambil di tuangi santan, aduk uleni sampai rata & encer.
-
Bagi adonan menjadi 3 bagian, coklat, hijau & putih.
-
Panaskan kukusan, bungkus tutup nya pake serbet bersih. siapkan loyang uk 18x18x8 yg di oles tipis minyak & bagian bawah di alasi plastik.
-
Tuang masing2 100 ml yg coklat kukus 7 menit, tuang lg yg hijau kukus lg 7 menit, tuang lg yg putih kukus lg 7 menit, lakukan sampai adonan habis, terakhir kukus 20 menit.
-
Setelah matang angkat & biarkan dingin baru di potong2.
Itulah tadi Resep Lapis tepung beras, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Lapis tepung beras diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lapis tepung beras Karya Genika yulia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lapis tepung beras Karya Genika yulia dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2018/01/resep-lapis-tepung-beras-karya-genika.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.