Resep Ceker setan mlehoy Karya Camelia Fyd Alfatih

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ceker setan mlehoy Karya Camelia Fyd Alfatih
  • Resep Ceker setan mlehoy oleh Camelia Fyd Alfatih

    Inilah cara memasak Ceker setan mlehoy. Resep Ceker setan mlehoy yang dibuat oleh Camelia Fyd Alfatih cukup untuk .



    resep makanan Ceker setan mlehoy


    Resep Ceker setan mlehoy


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg ceker ayam
    2. 30 ml air
    3. secukupnya gula
    4. secukupnya garam
    5. penyedap rasa
    6. 2 bungkus lada
    7. 1 tangkai daun bawang
    8. bumbu halus :
    9. 5 biji cabe merah
    10. 10 biji cabe rawit
    11. segenggam kemiri
    12. secukupnya ketumbar
    13. 5 siung bawang merah
    14. 3 siung bawang putih

    Langkah

    1. Cuci bersih ceker ayam, rebus hingga ceker lunak dan bisa di tusuk pisau, angkat dan tiriskan

    2. Haluskan bumbu halus di atas sampai benar2 halus lalu tumis dengan sedikit minyak sampai bumbu tercium

    3. Masukan air sampai mendidih

    4. Masukan ceker sampai air surut

    5. Iris daun bawang untuk di tabur

    6. Angkat ceker untuk di sajikan

    7. Lalu taburi dg daun bawang

    8. Ceker siap di hidangkan




    Itulah tadi Resep Ceker setan mlehoy, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Ceker setan mlehoy diatas, klik pada tombol print dibawah ini


    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ceker setan mlehoy Karya Camelia Fyd Alfatih diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ceker setan mlehoy Karya Camelia Fyd Alfatih dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2018/09/resep-ceker-setan-mlehoy-karya-camelia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.