Resep Pudding Roti Karya Fatimah Yubi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pudding Roti Karya Fatimah Yubi
  • Resep Pudding Roti oleh Fatimah Yubi

    Berikut ini adalah resep cara membuat Pudding Roti. Resep Pudding Roti yang ditulis Fatimah Yubi bisa jadi .



    gambar untuk resep makanan Pudding Roti


    Resep Pudding Roti


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 10 biji Pisang Ambon
    2. 5 sisir Roti
    3. 1 sdm Terigu
    4. 2 btr Gula Merah
    5. 1 bks Santan Kara
    6. 1 btr Telur
    7. 1 sdm Mentega
    8. 3 sdm Susu cair
    9. 80 ml air
    10. 1/2 sdt Vanilli
    11. 2 siung Daun Pandan
    12. secukupnya Keju
    13. secukupnya Garam

    Cara Membuat

    1. Oleskan mentega di setiap pinggir loyang (biar tidak lengket). Potong pisang, gula merah, dan daun pandan.

    2. Larutkan terigu, kocok telur, masukkan potongan gula merah, susu cair, vanilli, pisang, potongan roti, daun pandan, dan garam secukupnya. Larutkan kara dan air.(masukkan kedalam loyang kecil)

    3. Kukus semua bahan" yg ada dlm loyang (selama 30mnt).

    4. Buka kukusan (20mnt) Taburkan irisan keju, dan tutup kembali kukusan sampai mengembang.

    5. (30mnt) matikan kompor. Pudding roti pisang keju siap dihidangkan (1Loyang cukup untuk 8-10 orang)




    Itulah Resep Pudding Roti, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pudding Roti diatas, klik pada tombol print dibawah ini


    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pudding Roti Karya Fatimah Yubi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pudding Roti Karya Fatimah Yubi dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2018/10/resep-pudding-roti-karya-fatimah-yubi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.