Resep Mie tektek pedas oleh Shintia Dhewi
Berikut ini resep Mie tektek pedas. Resep Mie tektek pedas yang ditulis Shintia Dhewi dapat disajikan .
Resep Mie tektek pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 bungkus mie indomie rasa soto
- 2 butir telur
- 3 bakso sapi
- 2 sosis sapi
- Bumbu
- 10 rawit pedas
- 3 cabe kriting merah
- 4 bawang merah
- 2 bawang putih
- Sawi dan kol secukup nya
- Sedikit garam
- Sedikit mecin
- Minyak goreng
- Air
Cara Membuat
-
Haluskan cabe dan bawang
-
Setelah halus tumis hingga matang dan mengharum
-
Lalu masukan air 3 /4 gelas
-
Masukan telor
-
Setelah mendidih masukan bakso sosis dam sayuran
-
Lalu masukan lagi mie indomie serta bumbu nya
-
Cicipi kalo kurang asin dan manis bisa tambah kan garam dan gula sesuai selera
-
Angkat taru di mangkok
-
Indomie tektek siap di makan selagi hangat
-
Gampang bukan hihihi
Itulah tadi Resep Mie tektek pedas, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Mie tektek pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie tektek pedas Oleh Shintia Dhewi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie tektek pedas Oleh Shintia Dhewi dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2019/04/resep-mie-tektek-pedas-oleh-shintia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.