Resep Kue Kacang By Nia Dasawulan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue Kacang By Nia Dasawulan
  • Resep Kue Kacang oleh Nia Dasawulan

    Dibawah ini adalah cara membuat Kue Kacang. Resep Kue Kacang yang ditulis Nia Dasawulan bisa menjadi .



    bahan dan cara membuat Kue Kacang


    Resep Kue Kacang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 125 gr kacang tanah
    2. 200 gr tepung terigu protein sedang
    3. 100 gr minyak goreng
    4. 85 dg gula halus
    5. 1/2 sdt garam
    6. bahan olesan:
    7. 1 butir kuning telur+ 1/2 sdm mentega cair << aduk rata

    Langkah

    1. Saya pake kacang yg sudah dihaluskan (beli dipasar)

    2. Campur kacang dengan tepung terigu dan gula halus.

    3. Masukan minyak goreng, aduk dengan spatula, tutup dengan plastik, diamkan adonan selama 1 jam dikulkas

    4. Diamkan sebentar dalam suhu ruang, adonan siap dicetak. Oles dengan kuning telur.

    5. Panggang dengan suhu 170 dc kira2 15-20 menit hingga matang

    6. Siap disantap




    Demikianlah tadi Resep Kue Kacang, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Kue Kacang diatas, klik pada tombol print dibawah ini


    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Kacang By Nia Dasawulan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kue Kacang By Nia Dasawulan dengan alamat Url: https://nursyuhadakamaruddin.blogspot.com/2019/12/resep-kue-kacang-by-nia-dasawulan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.